Ekstrakurikuler Drumband

Drumband adalah sebuah organisasi untuk memperdalam pengetahuan siswa SDN 1 Seletreng tentang musik dan cara memainkan alat musik, khususnya alat musik drumband. Drumband di kemas dalam bentuk ekstrakurikuler khususnya di SDN 1 Seletreng. Ekskul drumband adalah wadah bagi siswa yang memiliki kemampuan dalam memainkan alat musik. Sehingga mereka bisa dan mengembangkan diri mereka melalui seni musik. Ekskul drumband tentunya terbuka untuk semua siswa SDN 1 Seletreng

.